Sabtu, 25 Juni 2011

Cara Melakukan Optimasi SEO Blog

Siapa sih yang gak mau blognya terindex di google dengan cepat. Dalam melakukan SEO khusus blog baru saya sarankan jangan mencari traffik sebagus mungkin, tetapi yang dicari adalah target pengunjung saja terlebih dahulu, jadi harus bersabar. Karena dengan meningkatnya traffik secara drastis atau cepat bisa dianggap spam. Seperti pada blog saya yang melakukan Optimasi SEO secara berlebihan, Padahal pada saat itu blog baru berumur 2 bulan, alhasil blog ini masuk ke dalam Filter Google Sandbox. Tapi untungnya dalam waktu cepat bisa Keluar dari Google Sandbox tersebut.
Dalam melakukan Optimasi SEO ini terdapat 2 cara, diantaranya Optimasi SEO On Page dan Optimasi SEO Off Page. Dimana secara On Page tersebut dilakukan secara internal dari blog itu sendiri, sedangkan untuk Off Page dilakukan dari luar halaman atau luar blog sehingga berkebalikan dari On Page. Dalam melakukan optimasi SEO juga dapat dilakukan dengan cara White Hat dan Black hat, tetapi mengenai hal ini akan saya bahas pada postingan mendatang. Langsung saja, untuk melanjutkan membaca tutorial Cara Optimasi SEO ini dapat langsung menuju postingan saya mengenai Cara Optimasi SEO On Page dan Cara Optimasi SEO Off Page.




Selamat Membaca...
Semoga Bermanfaat...
 
Artikel Terkait Lainnya :


6 comments:

maaf mas, kalau cara buat yang seperti home, produk, cara order diatas gimana caranya ya? terus itu namaya apa?

itu namanya menu breadcrumbs mas, di google sudah banyak yg membahas jd saya gak posting :)

penjelasannya sangat lengkap dan detail. Saya ada bagian yang baru tahu setelah membaca artikel di atas

permisi..mau bagi informasi aja gan..
ikuti kontes SEO Pasar Poker, baca info lengkapnya di www.pasarpokerseo.com
total hadiah sebesar Rp. 35.000.000 gan,
ayoo yg mau ngetest kemampuan SEO silahkan di coba, tidak ada pemungutan biaya apapun daftar gratis :) tidak ada salahnya mencoba gan :D
indahnya berbagi ^^

Terima kasih atas informasinya :)

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites